Universitas Gadjah Mada Doktor Ilmu Kehutanan
Universitas Gadjah Mada
  • Beranda
  • Berita
  • Rapat Senat Terbuka Dies Natalis ke 60 Fakultas Kehutanan UGM

Rapat Senat Terbuka Dies Natalis ke 60 Fakultas Kehutanan UGM

  • Berita, Slide ID
  • 20 Oktober 2023, 11.28
  • Oleh:
  • 0

Telah berlangsung Rapat Senat Terbuka dalam rangka Dies Natalis Fakultas Kehutanan UGM ke 60, pada tanggal 20 Oktober 2023. Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Prof. Dr. Ir. Siti Nurbaya Bakar, M.Sc. hadir dan memberikan pidato dalam acara ini.

Tema pidato yang diberikan adalah Turbulensi dan Paradigmatik Pembangunan Kehutanan Indonesia. Dalam paparannya, beliau menyatakan pentingnya memberi perhatian terhadap ancaman lingkungan, yaitu dengan melakukan pengendalian perubahan iklim dan penegakan hukum. Inovasi dan kolaborasi berbagai pihak diperlukan untuk menjawab tantangan pengelolaan sumber daya hutan yang sedang dihadapi. Semoga civitas akademika dan alumni Fakultas Kehutanan UGM dapat terus menjaga dan mewujuan keseimbangan serta keadilan dalam pengelolaan sumber daya hutan yang lestari.

 

Tinggalkan Komentar Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*

Universitas Gadjah Mada

Program Studi Doktor Ilmu Kehutanan
Fakultas Kehutanan Universitas Gadjah Mada
Jl. Agro No.1, Kampus UGM, Bulaksumur Yogyakarta, Indonesia 55281
(0274) 584126
s3ilmukehutanan@ugm.ac.id

© Universitas Gadjah Mada

KEBIJAKAN PRIVASI/PRIVACY POLICY